Postingan

Menampilkan postingan dari Juli 10, 2016

BAPA YANG MENGASIHIKU

Bapa yang mengasihiku Bait Engkau Bapa yang mengasihiku Tak Kau pandang bentuk dan rupaku Engkau mengasihiku dengan sepenuh hati Tak pernah sama seperti dunia ini Engkau Bapa yang mengajariku melewati awan yang kelabu Kau yang buatku terbang bagaikan rajawali mengatasi segala percobaan

BAPA YANG BAIK

BAPA YANG BAIK Bait BAPA YANG BAIK KUDATANG MEMBAWA HATIKU KURINDU DEKAT DENGAN-MU MERASAKAN KEHADIRAN-MU BAPA YANG BAIK KURINDU AKAN KEBENARAN-MU KUSIAPKAN HATIKU TUK MENDEGARKAN FIRMAN-MU BAPA NYATAKANLAH PADAKU APA YANG KAU KEHENDAKI AGAR KULEBIH LAGI MENGERTI AKAN KEHENDAK-MU UBAHLAH S'GALA APA YANG ADA DIDALAM DIRIKU AGAR SEMUA MENJADI KESUKAAN BAGI-MU

BAPA TRIMA KASIH

BAPA TRIMA KASIH Bait BAPA TRIMA KASIH BAPA DI DALAM SURGA KU BERTRIMA KASIH

BAPA SORGAWI

Bapa Surgawi Bait Bapa Surgawi ajarku mengenal betapa dalamnya kasihMu Bapa Surgawi buatku mengerti betapa kasihMu padaku Reff Semua yang terjadi di dalam hidupku Ajarku menyadari Kau slalu sertaku Bri hatiku slalu bersyukur padaMu Karna rencanaMu indah bagiku

BAPA SELIDIKI HATIKU

Bapa selidiki hatiku Bait Terserah apa kata dunia Takkan goyahkan cintaku padaMu Tak peduli kata dunia Takkan goyahkan imanku padaMu Dunia boleh berkata tidak Tapi ‘kan kukatakan ya untukMu Kar’na satu hal yang ku tahu Kar’na satu hal yang ku percaya Bapaku tak melihat rupa, tak memandang harta Dan semua yang t’lah ku punya Yang Dia ingin tahu isi hatiku Bapa selidiki hatiku Kar’na satu hal ku percaya Bapaku tahu segenap hatiku

BAPA PEGANG TANGANKU

Bapa Pegang tanganku Bait Bapa pegang tanganku Aku rindu saat teduh bersama-Mu Dekap aku dalam hangat naungan-Mu Bawa hidupku pada-Mu masuk dalam altar-Mu yang kudus Bait2 Bapa pegang tanganku aku rindu tinggal di dalam hati-Mu Engkau terang yang membuatku melihat melihat jauh kedalam keb'naran-Mu Bapa Reff Lebih dari nafasku Bapa kuperlukan kasih-Mu Bapa Berjalan di samping-Mu Bapa seumur hidupku Lebih dari nafasku Bapa kuperlukan kasih-Mu Bapa Peganglah tanganku ya Bapa untuk selamanya

BAPA LEMBUTKANLAH HATIKU

Bapa Lembutkanlah Hatiku Bait Bapa lembutkanlah hatiku 'tuk dapat lebih mengasihiMu Bapa bentuklah diriku untuk dapat menjadi saksiMu dan mengerti rencanaMu didalam hidupku jadikan aku semakin indah dihadapanMu Reff Trimakasih Yesusku Trimakasih Yesusku Puji syukur hanya bagiMu

BAPA KUPERSEMBAHKAN TUBUHKU

Bapa kupersembahkan Tubuhku Bait Bapa kupersembahkan tubuhku sbagai persembahan yang hidup kudus dan yang berkenan padaMu s'bagai ibadah yang sejati Reff kusembah Kau Tuhan kusembah Kau Tuhan kuserahkan hidupku kepadaMu untuk kemuliaan namaMu

BAPA KUDATANG PADAMU

Bapa kudatang padaMu Bait Bapa ku datang padaMu naikkan ucapan syukur atas kasih anugrahMu yang indah setiap hari Reff Pagi hari siang hari sore dan malam hari

BAPA KAU SETIA

Bapa Kau setia (jadi spertiMu) Bait BAPA KAU SETIA TAK KAN MENINGGALKAN DAN KU PERCAYA ENGKAU MILIKKU DAN KU MILIK-MU Bait2 KERINDUANKU TINGGIKAN NAMA-MU KAR'NA KU TAHU ENGKAU DALAM KU DAN KU DALAM-MU Reff UBAH HATIKU SEPUTIH HATI-MU SETULUS SALIB-MU KASIH-MU TUHAN BIAR MATAKU SEPERTI MATA-MU PANCARKAN KASIH-MU KU MAU JADI SEPERTI-MU

BANGKIT GEREJA TUHAN SEKARANG

bangkit gereja Tuhan sekarang Bait Bangkit gereja Tuhan sekarang maju dalam kuasa Roh Kudus Kemenangan tlah diberikan Kuasa dosa dipatahkan UmatNya dipulihkan bersoraklah... Reff PengurapanNya telah dicurahkan Kuasa mujizatNya pun dinyatakan Mari kibarkan panjiNYA Bagi kemuliaanNya Maju berperang umat pemenang Rebut bangsa-bangsa bagi-MU Tuhan

BAGAIKAN BEJANA

BAGAIKAN BEJANA Bait Bagaikan bejana siap dibentuk demikian hidupku ditanganMu Dengan urapan kuasa RohMu ku dibaharui selalu Jadikan ku alat dalam rumahMu inilah hidupku ditanganMu Bentuklah sturut kehendakMu Pakailah sesuai rencanaMu Reff Kumau s'pertiMu Yesus disempurnakan s'lalu Dalam seg'nap jalanku memuliakan namaMu

BAGAIKAN AIR

BAGAIKAN AIR Bait Bagaikan air  Sirami tanah gersang Trasa sejuk menyegarkan Bagai cahaya mentari Hangat memelukku Damai di jiwaku Lembut indah Tutur kataMu Trangi jalanku Menghibur hatiku Membri Pengharapan Untuk selamanya sampai selamanya perkataanMu bertumbuh dihatiku Siang dan malam slalu kurenungkan JanjiMu yang indah Ku berjalan di dalamnya Ku ingin selalu Mendengar suaraMu Dan kurenungkan setiap waktu Sbab Kau milikku

BAGAI MENTARI

BAGAI MENTARI Bait TULUS DAN MURNI LEMBUT KAU BERI KASIH DAMAI TAK BERTEPI RASA CINTAMU TERBESAR BAGIKU HINGGA KAU BERIKAN HIDUPMU PADAKU OH YESUSKU... BAGAI MENTARI DIPAGI HARI BUKTIKAN KASIH DAN DAMAI SEJATI SUNGGUH BERARTI SEMUA YANG KAU BERI GENAPI JANJI SETIA ABADI

BAGAI ANAK PANAH

BAGAI ANAK PANAH Bait HIDUPKU DI TANGANMU ANUGERAH BAGIKU SUNGGUH ITU, TAK PERNAH TERBAYANGKAN KAU MEMAKAI HIDUPKU DENGAN KEKUATANMU KAU LENGKAPI HIDUPKU SUNGGUH ITU TAK PERNAH TERPIKIRKAN KAU MEMAKAI HIDUPKU YESUSKU... Reff : BAGAI ANAK PANAH DI TANGAN PAHLAWAN DEMIKIAN HIDUPKU DI TANGANMU AKU 'KAN MELESAT DI GARIS TERDEPAN DENGAN KUASAMU HANCURKAN MUSUHKU

BAGAI BAPA MELINDUNGI ANAKNYA

BAGAI BAPA MELINDUNGI ANAKNYA Bait BAGAI BAPA MELINDUNGI ANAKNYA DI DALAM BAHAYA BEGITULAH ENGKAU TUHAN BAGIKU... TAKKAN PERNAH TINGGALKAN HIDUPKU GELAP MALAM LEMBAH KELAM YANG ADA DI DALAM HIDUPKU TAKKAN LAGI MENGGETARKAN HATIKU SBAB KAU TUHAN KEKUATAN DI DALAM HIDUPKU Reff BILAKU BERSAMAMU BILAKU DI DALAMMU BILA KAU DI PIHAKKU SIAPA LAWANKU DI DALAM DUNIA INI TIADA YANG SEPERTIMU TIADA KU TAKUT UNTUK SELAMANYA

BACA KITAB SUCI

Baca Kitab suci Bait Baca Kitab suci doa tiap hari doa tiap hari doa tiap hari Baca Kitab suci doa tiap hari Reff kalau mau tumbuh kalau mau tumbuh }2x Glory.. haleluYah